Pengaruh Harga Bahan Baku Tempe dan Kualitas Tempe Terhadap Penjualan Tempe pada Pabrik Tempe Super Raos Kramat Jati

Authors

  • Tamaliyah Ridhoningsih Universitas Pertiwi
  • Iman Chaerudin Universitas Pertiwi
  • Darka Darka Universitas Pertiwi

DOI:

https://doi.org/10.31004/innovative.v5i1.17486

Keywords:

Harga, Kualitas Produk, Penjualan Produk

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh harga bahan baku tempe dan kualitas tempe terhadap penjualan tempe yang terdapat di Pabrik Tempe Super Raos di Kecamatan Kramat Jati. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan pengumpulan data melalui observasi dan wawancara terhadap pengelola pabrik serta penyebaran kuisioner kepada pelanggan yang membeli produk tempe di pabrik tersebut. Metode analisis dilakukan menggunakan metode regresi linier berganda untuk menguji hubungan antara variabel harga dan kualitas terhadap tingkat penjualan. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini akan menggunakan teknik random sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan terdapat pengaruh antara Harga dan Kualitas secara bersama-sama terhadap Penjualan pada Pabrik Tempe Super Raos karena nilai F hitung (157,196) lebih besar daripada nilai F tabel (3,10). Sehingga H1 diterima dan dapat dikatakan bahwa terdapat pengaruh dalam penelitian mengenai pengaruh Harga Bahan Baku Tempe dan Kualitas Tempe secara bersama-sama terhadap Penjualan Tempe di Pabrik Tempe Super Raos. Kemudian, Harga dan Kualitas secara bersama-sama memiliki nilai r sebesar 0,548. Maka, dapat disimpulkan bahwa Harga dan Kualitas secara bersama-sama memiliki pengaruh positif yang cukup kuat terhadap Penjualan Tempe serta memiliki kontribusi pengaruh sebesar 0,776 atau 77%, terhadap variabel penjualan pada Pabrik Tempe Super Raos. Sedangkan, sisanya 23% (100% -77% = 23%) dapat dipengaruhi oleh variabel lain. Selain itu, terdapat persamaan regresi yang dapat digunakan untuk memprediksi variabel penjualan tempe melalui variabel harga dan kualitas bersama-sama yaitu .

References

Agus, R. T. (2024). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Rumah Makan Saung Kabogoh Di Kecamatan Cikampek. Skripsi. Bekasi: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis. Universitas Pertiwi.

Aini, N. N. (2021). Pengaruh Harga Terhadap Kepuasan Konsumen Detergen Daia (Studi Kasus Pada Mini Market Madani Store Kecamatan Udanawu Kabupaten Blitar) (Doctoral dissertation, IAIN Kediri).

Amin, N. F., Gararncang, S., &Abunawas, K. (2023). Konsep Umum Populasi Dan Sampel Dalam Penelitian. Pilar, 14 (1), 15-31

Bairizki, A. (2017). Pengaruh harga, promosi dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian dalam meningkatkan penjualan (Studi kasus pada UD Ratna cake & cookies). Sah: Jurnal Ilmiah , 14 (2), 71-82.

Chaerudin, I., & Koharudin, A. (2021). ANALISA FAKTOR KUALITAS LAYANAN DAN HARGA TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DI PT. J&T EXPRESS JAKARTA. Journal of Economics & Business.

Faizin, M., GS, A. D., Mahjudin, M., Zuhro, D., & Wasesa, T. (2023). Pengaruh Harga, Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Volume Penjualan Produk Jasa Bordir Pada Cv. Aditama Di Kota Surabaya. Jurnal Mahasiswa Manajemen dan Akuntansi, 2(1), 167-186.

Lestari, R., Digdowiseiso, K., & Safrina, D. (2022). PENGARUH KUALITAS PRODUK, PERSEPSI HARGA TERHADAP TINGKAT PENJUALAN MELALUI DIGITAL MARKETING UMKM INDUSTRI MAKANAN DAN MINUMAN DI KECAMATAN PANCORAN JAKARTA SELATAN SAAT PANDEMI COVID-19. Journal of Syntax Literate, 7(3).

Manik, C. D. (2015). Pengaruh Kualitas Produk, Harga Dan Promosi Terhadap Tingkat Penjualan. Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang, 3(1), 40-56.

Mehrotra, S., & Salunkhe, U. (2021). Panasonic life solutions: anchoring its future growth strategy. Emerald Emerging Markets Case Studies, 11(1), 1–31. https://doi.org/10.1108/eemcs-06-2020-0247

Mokalu, F. O., & Tumbel, A. (2015). Pengaruh Kualitas Produk, Harga dan Distribusi Terhadap Volume Penjualan Roti Jordan CV. Minahasa Mantap Perkasa. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 3(1).

Muhtarom, A., Syairozi, I., & Wardani, ND (2022). Analisis Persepsi Harga, Kualitas Pelayanan, Customer Relationship Marketing, Dan Kepercayaan Terhadap Peningkatan Penjualan Dimediasi Loyalitas Pelanggan Pada Umkm Ayam Potong Online ELMONSU. Jesya (Jurnal Ekonomi dan Ekonomi Syariah), 5 (1), 743-755.

Muslimin, S., Zainab, Z., & Jafar, W. (2020). Konsep Penetapan Harga Dalam Perspektif Islam. Al-Azhar Journal of Islamic Economics, 1-11.

Nainggolan, H., & Patimah, S. (2020). Pengaruh Biaya Bahan Baku, Biaya Tenaga Kerja Dan Biaya Overhead Pabrik Terhadap Omset Penjualan Pabrik Roti Gembung Kota Raja Km. 3 Balikpapan Kalimantan Timur. METHOSIKA: Jurnal Akuntansi dan Keuangan Methodist, 4 (1), 19-33.

Nurfauzi, Y., Taime, H., Hanafiah, H., Yusuf, M., & Asir, M. (2023). Literature Review: Analisis Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian, Kualitas Produk dan Harga Kompetitif. Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ), 4(1), 183-188.

Nuria, AI, Fa'uzobihi, FU, & Partimah, P. (2024). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pasien di Klinik Pratama Rawat Inap Siti Zachroh. JISIP (Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan), 8 (2), 890-899.

Pitaloka, A. F., & Widyawati, N. (2015). Pengaruh kualitas pelayanan, harga dan promosi terhadap penjualan online shop busana muslim. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen (JIRM), 4(7).

Purnamasari, Y., Suwena, K. R., & Haris, I. A. (2015). Pengaruh Kualitas Produk dan harga terhadap Kepuasan Konsumen Produk m2 Fashion Online di Singaraja Tahun 2015. Journal Jurusan Pendidikan Ekonomi, 5(1), 1-12.

Rustomo, R., Junengsih, J., & Yuliani, J. (2022). Analisis Kualitas Pelayanan dan Daya Tarik Pasien Rawat Inap terhadap Kepuasan Pelanggan di Rumah Sakit Umum Fikri Medika Karawang. Jurnal Manajemen: Usaha Kecil dan Menengah (UKM), 15 (2), 187-205.

Sasangka, I. (2018). Pengaruh kualitas pelayanan terhadap volume penjualan pada mini market minamart'90 Bandung. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 2(1), 129-154.

Segati, A. (2018). Pengaruh persepsi sertifikasi halal, kualitas produk, dan harga terhadap persepsi peningkatan penjualan. JEBI (Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam), 3 (2), 159-169.

Shi, H., Sridhar, S., & Grewal, R. (2020). Value of Inside Sales Reps in the Presence of Outside Sales Rep in Business-to-Business Selling. SSRN Electronic Journal. https://doi.org/10.2139/ssrn.3632460

Siahaan, S. D. N., & Putriku, A. E. (2021). Analisis Pengaruh Harga, Kualitas Produk dan Promosi Penjualan Terhadap Keputusan Pembelian. Journal of Business and Economics Research (JBE), 2(2), 31-35.

Sianipar, M. (2022). Pengaruh Harga Dan Kualitas Produk Terhadap Peningkatan Volume Penjualan Pada Pt. Jakarta Teknologi Utama (Sinar Mas Group) Medan.

Yi, H.-T., Amenuvor, F. E., & Cha, Y.-B. (2021). Effects of Sales-Related Capabilities of Personal Selling Organizations on Individual Sales Capability, Sales Behaviors and Sales Performance in Cosmetics Personal Selling Channels. Sustainability, 13(7), 3937. https://doi.org/10.3390/su13073937

Diana, M., Netriwati, N., & Suri, F. I. (2018). Modul pembelajaran matematika bernuansa islami dengan pendekatan inkuiri. Desimal: Jurnal Matematika, 1(1), 7-13.

Rifai, J. (2021). Pengaruh Kepuasan Kerja dan Pelatihan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Divisi Service Pada PT. Cardig Anugrah Sarana Catering. Skripsi Universitas Pertiwi.

Widyaningrum, I. Y. R. (2014). Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Volume Penjualan Pada Home Industri Kripik Tempe “Abadi” Singgahan Kecamatan Kartoharjo Kabupaten Magetan. EQUILIBRIUM: Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Pembelajarannya, 2(1).

Ismiati, I., & Widiyastuti, T. (2022). Analisis Harga Dan Saluran Distribusi Guna Meningkatkan Volume Penjualan (Studi Kasus Pada Home Industri Putri Kuning Desa Karangrejo). Parsimonia-Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 9(1), 20-27.

Downloads

Published

2025-01-22

How to Cite

Ridhoningsih, T., Chaerudin, I., & Darka, D. (2025). Pengaruh Harga Bahan Baku Tempe dan Kualitas Tempe Terhadap Penjualan Tempe pada Pabrik Tempe Super Raos Kramat Jati. Innovative: Journal Of Social Science Research, 5(1), 2619–2636. https://doi.org/10.31004/innovative.v5i1.17486

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.