Dinamika Komunikasi di Lingkungan Kerja Proyek RDMP Balikpapan: Tantangan dan Strategi Efektif

Authors

  • M. Arif Andika Universitas Dr. Soetomo Surabaya
  • Nur'anafi Farni Syam Maella Universitas Dr. Soetomo Surabaya
  • Nevrettia Christantyawati Universitas Dr. Soetomo Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.31004/innovative.v5i4.19992

Keywords:

Komunikasi Proyek, Komunikasi Lintas Budaya, Rdmp Balikpapan, Efisiensi Komunikasi, Strategi Koordinasi

Abstract

Komunikasi yang efektif merupakan elemen krusial dalam manajemen proyek, terutama dalam proyek multinasional berskala besar seperti Refinery Development Master Plan (RDMP) Balikpapan, yang melibatkan pekerja dari berbagai latar belakang budaya, dan bahasa. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi tantangan utama dalam proses komunikasi serta merumuskan strategi yang efektif untuk meningkatkan efisiensi koordinasi kerja di lingkungan proyek. Pendekatan kualitatif deskriptif digunakan dalam penelitian ini, dengan pengumpulan data melalui wawancara mendalam terhadap 30 responden serta observasi langsung di lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tantangan komunikasi mencakup kurangnya koordinasi antar personel, perbedaan budaya komunikasi yang memengaruhi interpretasi pesan, serta ketidakjelasan peran dalam alur informasi. Strategi yang direkomendasikan untuk mengatasi hambatan ini meliputi pelatihan komunikasi lintas budaya, penggunaan teknologi komunikasi terintegrasi, standardisasi simbol nonverbal, serta pembentukan peran khusus sebagai koordinator komunikasi proyek. Dengan memahami dinamika komunikasi secara menyeluruh, proyek RDMP Balikpapan dapat menciptakan budaya komunikasi yang lebih terbuka, terstruktur, dan responsif terhadap kompleksitas kerja lapangan.

References

Blake, R. R., & Mouton, J. S. (1985). The managerial grid III: The key to leadership excellence. Gulf Publishing Company.

Blumer, H. (1969). Symbolic interactionism: Perspective and method. Englewood Cliffs, NJ: Prentice-Hall.

Birdwhistell, R. L. (1970). Kinesics and context: Essays on body motion communication. Philadelphia: University of Pennsylvania Press.

Braun, V., & Clarke, V. (2006). Using thematic analysis in psychology. Qualitative Research in Psychology, 3(2), 77–101. https://doi.org/10.1191/1478088706qp063oa

Fanousse, M., Daniel, B., & Keating, C. (2021). The role of communication technology in complex project collaboration. International Journal of Project Management, 39(3), 215–230. https://doi.org/10.1016/j.ijproman.2020.12.002

Hofstede, G. (2001). Culture’s consequences: Comparing values, behaviors, institutions and organizations across nations (2nd ed.). Sage Publications.

Jiang, W. (2023). Communication breakdowns in matrix-structured organizations: A qualitative analysis. Journal of Organizational Dynamics, 52(1), 1–15.

Kerzner, H. (2017). Project management: A systems approach to planning, scheduling, and controlling (12th ed.). Wiley.

Miles, M. B., Huberman, A. M., & Saldaña, J. (2014). Qualitative data analysis: A methods sourcebook (3rd ed.). Sage Publications.

Nadya, S. C., Prasetyo, I. J., Maella, N. F. S., & Panuju, R. (2024). Komunikasi lintas budaya di PT Laz Coal Mandiri. COSTING: Journal of Economic, Business and Accounting, 7(1), 225–232. https://doi.org/10.5281/zenodo.10896942

Project Management Institute. (2017). A guide to the project management body of knowledge (PMBOK® guide) (6th ed.). Project Management Institute.

Robbins, S. P., & Judge, T. A. (2017). Organizational behavior (17th ed.). Pearson Education.

Ting-Toomey, S. (1999). Communicating across cultures. The Guilford Press.

Downloads

Published

2025-07-15

How to Cite

Andika, M. A., Maella, N. F. S., & Christantyawati, N. (2025). Dinamika Komunikasi di Lingkungan Kerja Proyek RDMP Balikpapan: Tantangan dan Strategi Efektif. Innovative: Journal Of Social Science Research, 5(4), 1936–1952. https://doi.org/10.31004/innovative.v5i4.19992

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.