Dampak Media Scramble Word Game Terhadap Kemampuan Vocabulary Siswa Kelas IV Sekolah Dasar

Authors

  • Oryza Sativa Universitas Negeri Jakarta
  • Wirda Hanim Universitas Negeri Jakarta
  • Uswatun Hasanah Universitas Negeri Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.31004/innovative.v4i3.10890

Keywords:

Scramble Word, Kemampuan Kosakata, Pembelajaran Bahasa Inggris

Abstract

Peniadaan mata pelajaran Bahasa Inggris pada Kurikulum 2013 dan pengadaan kembali mata pelajaran Bahasa Inggris pada Kurikulum Merdeka memberikan dampak yang sangat besar bagi bangsa Indonesia, khususnya peserta didik jenjang SD. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dampak media Scramble Word terhadap kemampuan vocabulary siswa kelas IV SD. Metode yang digunakan adalah literatur review. Penelitian ini diawali dengan mencari artikel-artikel yang berkaitan dengan topik penelitian yang dibahas. Kriteria artikel ilmiah bersumber dari jurnal nasional maupun internasional dengan rentang kemutakhiran 10 tahun terakhir, yaitu 2014-2024. Hasil analisis artikel ilmiah bahwa media scramble word memberikan dampak pada peningkatan kemampuan vocabulary, ketertarikan belajar, dan peningkatan efektifitas pembelajaran Bahasa Inggris.

Downloads

Published

2024-06-08

How to Cite

Sativa, O., Hanim, W., & Hasanah, U. (2024). Dampak Media Scramble Word Game Terhadap Kemampuan Vocabulary Siswa Kelas IV Sekolah Dasar. Innovative: Journal Of Social Science Research, 4(3), 10801–10811. https://doi.org/10.31004/innovative.v4i3.10890

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>