Analisis Penanganan Keluhan Pasien Rawat Inap Pada RSIA Kartini Padalarang

Authors

  • Ahmad Fauzan Universitas Teknologi Digital
  • Indrajati Wibowo Universitas Teknologi Digital

DOI:

https://doi.org/10.31004/innovative.v4i3.10364

Keywords:

Pelayanan, Keluhan, Penanganan keluhan, Rumah Sakit

Abstract

Abstrak

Rumah sakit merupakan bagian penting dari sistem kesehatan masyarakat, memberikan layanan baik untuk menyembuhkan maupun mencegah penyakit. Keluhan pasien berperan dalam meningkatkan kualitas pelayanan rumah sakit. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif, untuk mengetahui mengenai penanganan keluhan pasien rawat inap di RSIA Kartini Padalarang. Hasil penelitian menunjukan bahwa masih adanya keluhan pasien yang terjadi di RSIA Kartini Padalarang, keluhan yang terjadi seperti pelayanan dan fasilitas masih kurang mumpung, masih terjadinya keluhan secara berulang. Prosedur penanganan keluhan sudah sesuai seperti teori yang ada. Penanganan yang sudah sesuai prosedur. Petugas rumah sakit selalu mendapatkan pelatihan, pelatihan yang digunakan service excellent dan komunikasi yang efektif. Penanganan keluhan melibatkan seluruh petugas rumah sakit termasuk perawat. dan Kendala yang terjadi yakni pada komunikasi yang kurang baik. Berdasarkan hasil diatas dapat disimpulkan bahwa keluhan pada RSIA Kartini cukup memuaskan. Penanganan keluhan yang dilakukan rumah sakit sudah sesuai dengan prosedur dan teori yang ada.

Kata Kunci: Keluhan, Kepuasan, Pelayanan, Penanganan, dan Rumah Sakit.

Downloads

Published

2024-05-12

How to Cite

Fauzan, A., & Wibowo, I. (2024). Analisis Penanganan Keluhan Pasien Rawat Inap Pada RSIA Kartini Padalarang. Innovative: Journal Of Social Science Research, 4(3), 2240–2249. https://doi.org/10.31004/innovative.v4i3.10364

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.